Selamat datang di sonoku.com

Text to Speech menggunakan eSpeak di Raspberry Pi 3B+

Apa itu eSpeak? eSpeak adalah software speech synthesizer untuk bahasa Inggris dan bahasa lainnya. Mudahnya, eSpeak software untuk mengolah suara, dan bisa kita gunakan untuk mengubah teks yang kita inginkan menjadi suara (Text to Speech) seperti layaknya kita membaca tulisan dengan suara keras. eSpeak, bisa diinstall di mesin dengan sistem operasi Linux maupun Windows. eSpeak menyediakan TTS (Text to Speech) dalam berbagai bahasa, termasuk Bahasa Indonesia meski suaranya (voice) tidak semerdu yang ada di konter bank :). Untuk membuatnya merdu, eSpeak menyediakan parameter khusus untuk bisa menggenerasi suara sesuai keinginan kita. Read More

Komunikasi Bluetooth HC-05 dan Arduino dengan PC atau Laptop

Artikel ini membahas komunikasi bluetooth antara Arduino dengan PC/Laptop. Pada PC/Laptop pada umumnya sudah terdapat perangkat bluetooth yang tertanam (embedded). Namun jika belum ada, kita juga bisa menambahkan bluetooth dongle agar bisa berkomunikasi dengan perangkat bluetooth lainnya. Sedang pada umumnya papan Arduino tidak dilengkapi dengan perangkat bluetooth, untuk itu perlu ditambahkan perangkat bluetooth yang Read More